Minggu, 23 Mei 2010

Mengapa bulan purnama kelihatan besar pada waktu terbit?

Mengapa bulan purnama kelihatan besar pada waktu terbit.
Bulan kelihatan besar pada waktu terbit, karena
pada saat kita lihat bulan terbit masih terhalang gedung pohon dan lain sebagainya,
sehingga bulan kelihatan besar jika dibandingkan dengan benda benda tersebut.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar